Sebuah candi yang memiliki banyak stupa, Borobudur hadir sangat indah melengkapi perjalanan wisata di Jawa Tengah.  Magelang sebuah kabupaten dimana Borobudur berdiri kokoh. Berdiri sejenak menatap, memperhatikan ribuan makna yang tersampaikan melalui ukiran dinding, yang sudah dapat dipastikan diukir tanpa mesin. Banyak cerita yang ada, peradaban saat itu… bahakan cerita lain yang tak mungkin terukir bersamaan dengan berdirinya candi ini. Cerita-cerita baru yang di ciptakan para “penikmat” yang hadir di sini. Mungkin salah satunya adalah cerita yang tercipta bersamaan dengan foto ini ada.

Candi Borobudur

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *